8 Merk Cat Besi Anti Karat yang Bagus dan Awet

MerekBagus.Co.Id – Dalam mempercantik tampilan dengan bahan besi atau logam salah satunya dengan cara mewarnainya. Tentu cara mewarnainya adalah dengan memakai cat besi paling bagus. Bahkan memakai merk cat besi anti karat yang bagus bisa membuat besi jadi lebih awet dan tahan lama.

Agar bisa mendapatkan manfaat secara maksimal, Anda perlu menggunakan cat besi yang berkualitas. Cara untuk mendapatkan cat besi yang berkualitas adalah dengan memilih cat yang punya banyak keunggulan. Nah, berikut ini adalah daftar merk cat besi anti karat yang bagus dan awet.

Merk Cat Besi Anti Karat yang Bagus dan Tahan Lama

Hasil akhir pengecatan juga akan di tentukan oleh pemakaian cat besi yang bagus. Tentu Anda tidak mau kalau barang dengan bahan besi Anda malah jadi terlihat jelek setelah di lakuka pengecatan. Maka dari itu, Anda bisa coba pertimbangkan untuk pakai salah satu merk cat besi anti karat di bawah ini.

1. Mowilex Acrylic Gloss Enamel

Mowilex Acrylic Gloss Enamel

Posisi pertama ada Mowilex Acrylic Gloss Enamel yang merupakan merk cat besi anti karat dengan bahan dasar air. Cat eksterior dan interior ini mampu di aplikasikan dengan baik pada berbagai barang berbahan besi dan kayu. Cat besi Mowilex ini juga bisa membuat besi terlihat lebih mengkilap.

Dengan memakai cat besi dari Mowilex ini dapat di pastikan akan menghasilkan besi yang anti karat. Selain itu besi yang di warnai dengan cat ini juga akan lebih tahan lama. Selain itu keunggulan cat buatan lokal ini adalah memiliki daya sebar yang luas dan cat juga tak mudah terkelupas.

Kelebihan Mowilex Acrylic Gloss Enamel

  • Cat besi dari Mowilex ini akan membat besi akan tampak lebih mengkilap.
  • Cat besi ini bisa di aplikasikkan dengan mudah pada benda berbahan kayu dan besi.
  • Dengan memakai cati ini, di pastikan besi atau logam akan jadi anti karat.
  • Besi yang di warnai dengan cat ini juga akan jadi lebih tahan lama.
  • Daya sebar cat ini luas, sehingga akan mempermudah proses pengecatan.
  • Merk cat besi anti karat ini juga tak mudah terkelupas.

Kelemahan Mowilex Acrylic Gloss Enamel

  • Harga cat besi dari Mowilex ini relatif cukup mahal.
  • Produk ini tak punya banyak pilihan kemasan.

Harga Mowilex Acrylic Gloss Enamel

Nama TokoHargaKet.
BliBliRp 110.000.001 kg
TokopediaRp 104.000.001 kg
BukalapakRp 104.000.001 kg

2. Propan Aqua Primtop APT-90 WB

Propan Aqua Primtop APT-90 WB

Propan Aqua Primtop adalah cat besi anti karat yang terbuat dari bahan acrylic water based. Cat besi dari Propan ini punya dua fungsi, karena cat ini bisa di aplikasikan sebagai cat primer ataupun cat akhir. Akan sangat praktis dan ekonomis sekali jika Anda memakai produk cat yang satu ini.

Keunggulan lain dari Aqua Primtop adalah cepat kering meskipun water based. Bahkan besi yang di warnai dengan cat ini akan menjadi anti karat dan bisa bertahan lama berkat daya lekatnya yang sangat baik. Merk cat besi ini juga ramah lingkungan karena punya kandungan voc nol persen.

Kelebihan Propan Aqua Primtop APT-90 WB

  • Produk cat besi ini bisa di aplikasikan sebagai cat primer maupun cat akhir.
  • Cat besi dari Propan ini lebih cepat kering dan membuat besi jadi anti karat.
  • Cat ini akan membuat besi lebih bertahan lama, karena punya daya lekat yang baik.
  • Produk ini aman dan ramah lingkungan karena punya kandungan VOC nol persen.
  • Cat besi ini lebih praktis dan ekonomis karena punya dua fungsi.

Kelemahan Propan Aqua Primtop APT-90 WB

  • Daya sebar dari cat besi ini masih kurang luas.
  • Produk ini tidak punya banyak varian kemasan.

Harga Propan Aqua Primtop APT-90 WB

Nama TokoHargaKet.
TokopediaRp 1.700.000.0020 kg
BukalapakRp 93.000.001 kg
KlopmartRp 97.000.001 kg

3. Propan GO Fast A-1000

Propan GO Fast A-1000

Cat Propan lain yang masuk dalam daftar ini adalahPropan GO Fast A-1000. Merk cat besi pagar ini jadi salah satu yang terbaik karena bisa di aplikasikan pada kayu dan besi. Wajar saja, kare acat dengan bahan sintetik ini menawarkan berbagai keunggulan untuk penggunanya.

Keunggulan cat besi dari Propan ini adalah anti racun dan ramah lingkungan, hal itu bisa di buktikan dari bau yang hampir tidak terasa. Selain itu cat ini mampu melekat kuat ada substrat, sehingga lebih tahan lama dan tidak mudah pudar. Apalagi cat ini cepat kering dan tahan cuaca.

Kelebihan Propan GO Fast A-1000

  • Cat dari propan ini bisa di aplikasikan pada benda berbahan kayu dan besi.
  • Produk cat nesi ini di klaim anti racun dan ramah dengan lingkungan.
  • Produk cat besi ini mampu melekat dengan baik dan tidak mudah pudar.
  • Cat besi ini lebih cepat kering dan tahan terhadap berbagai kondisi cuaca.
  • Cat besi dari Propan ini di jual dengan harga yang cukup terjangkau.

Kelemahan Propan GO Fast A-1000

  • Produk ini tidak punya banyak varian kemasan yang bisa di pilih.
  • Produk ini hanya punya satu fungsi saja, yaitu sebagai cat akhir.

Harga Propan GO Fast A-1000

Nama TokoHargaKet.
TokopediaRp 58.000.000.9 liter
BukalapakRp 60.000.000.9 liter
ShopeeRp 59.000.000.9 liter

4. Propan Synthetic 3000

Propan Synthetic 3000

Satu lagi produk cat dari Propan yang bisa Anda coba adalah Propan Synthetic 3000.Cat sintetik ini bisa di aplikasikan pada media kayu dan besi, baik untuk interior ataupun eksterior. Keunggulan cat besi ini dari produk Propan yang lain adalah, cat ini mampu membuat besi jadi lebih berkilau.

Propan Synthetic 3000 juga akan menghasilkan lapisan cat yang bisa melindungi besi dari sinar matahari dan hujan dengan sangat baik. Proses pengeringan yang cepat juga akan membuat debu tidak menempel pada besi. Merk cat besi anti karat ini juga punya banyak varian warna.

Kelebihan Propan Synthetic 3000

  • Produk cat ini bisa di aplikasikan pada media berbahan kayu dan besi.
  • Cat ini mampu membuat besi jadi terlihat lebih berkilau dan mengkilap.
  • Cat ini mampu melindungi bendari dari sinar matahari dan hujan dengan baik.
  • Cat ini cepat kering dan akan membuat hasil pengecatan yang lebih indah.
  • Produk ini punya banyak varian warna yang bisa di pilih sesuai selera.

Kelemahan Propan Synthetic 3000

  • Cat ini hanya punya satu fungsi saja, yaitu sebagai cat akhhir.
  • Produk ini tidak punya banyak pilihan varian kemasan yang bisa di pilih.

Harga Propan Synthetic 3000

Nama TokoHargaKet.
TokopediaRp 55.000.000.8 liter
BukalapakRp 50.000.000.8 liter
FobumaRp 57.000.000.8 liter

5. Avian High Gloss Enamel

Avian High Gloss Enamel

Merk cat besi yang dapat di pakai untuk interior dan eksterior adalah Avian High Gloss Enamel.Cat besi ini terbuat dari bahan alkyd yang juga bisa di aplikasikan pada kayu. Cat ini punya sifat melindungi, yang berarti media yang terlapisi cat ini akan terlindungi dari karat, jamur hingga rayap.

Selain itu, cat Avian High Gloss Enamel ini juga akan melindungi besi dari panas matahari dan lebatnya hujan. Hal itu di dapat kerena daya tutup cat ini sangat baik dan berfungsi dengan maksimal. Hasil akhir cat besi Avian ini sangat halus dan terlihat mengkilap, sehingga nyaman saat di sentuh.

Kelebihan Avian High Gloss Enamel

  • Produk ini bisa di aplikasikan dengan baik pada media berbahan kayu dan besi.
  • Cat ini bisa melindungi benda dari karat, jamur hingga serangga rayap.
  • Produk ini bisa melindungi besi dari terik matahari dan lebatnya hujan.
  • Cat besi ini punya daya tutup yang baik dan berfungsi dengan maksimal.
  • Hasil akhir cat ini sangat halus dan membuat besi jadi lebih mengkilap.

Kelemahan Avian High Gloss Enamel

  • Daya sebar cat besi dari Avian ini di rasa kurang luas.
  • Proses pengeringan cat ini kurang cepat di bandingkan produk sejenis.

Harga Avian High Gloss Enamel

Nama TokoHargaKet.
TokopediaRp 56.000.001 kg
BukalapakRp 56.000.001 kg

6. Ftalit Synthetic Super Gloss Enamel

Ftalit Synthetic Super Gloss Enamel

Cat besi berkualitas bernama Flalit Synthetic Super Gloss Enamel memang belum terlalu familiar. Tapi siapa yang sangka kalau cat ini jadi salah satu merk cat besi yang berkualitas yang bisa mewarnai besi dan kayu. Cat ini bisa melindungi benda secara maksimal dari segala kondisi cuaca.

Cat Ftalit ini terbuat dari bahan pigmen berkualitas, sehingga daya sebar dan daya lekatnya sangat maksimal. Hal itu membuat besi jadi tidak berkarat dan warnanya tidak mudah pudar. Bahkan dengan memakai cat ini, lapisan cat akan cepat kering, sehingga debu tidak akan menempel.

Kelebihan Ftalit Synthetic Super Gloss Enamel

  • Produk ini bisa di aplikasikan dengan baik pada benda berbahan kayu dan besi.
  • Cat besi dari Flalit ini punya daya sebar yang luas dan daya lekat yang baik.
  • Cat ini akan membuat besi jadi tidak mudah berkarat dan lebih tahan lama.
  • Cat besi ini lebih cepat kering, sehingga debu tidak akan banyak menempel.
  • Harga cat besi ini relatif cukup murah.

Kelemahan Ftalit Synthetic Super Gloss Enamel

  • Produk ini masih cukup sulit di temukan di toko cat di Indonesia.
  • Produk ini tidak banyak memiliki varian kemasan yang bisa di pilih.

Harga Ftalit Synthetic Super Gloss Enamel

Nama TokoHargaKet.
BukalapakRp 55.000.001 kg
TokopediaRp 58.000.001 kg
ShopeeRp 59.000.001 kg
MonotaroRp 271.000.005 kg

7. Seiv Wrought Iron Paint

Seiv Wrought Iron Paint

Juka Anda sedang mencari cat besi yang tahan terhadap berbagai kondisi cuaca, maka Seiv Wrought Iron Paint patut Anda coba. Produk ini mampu melindungi besi dari sinar UV matahari dan kondisi cuaca ekstrim lain. Warna cat juga tidak akan mudah pudar dan tetap terlihat indah.

Tidak hanya bisa melindungi besi dari cuaca ekstrim, merk cat besi dari Seiv juga akan membuat besi jadi anti karat. Terutama karat yang di sebabkan oleh solar, oli, bensin dan asam mineral. Wajar saja kalau cat besi ini sering di aplikasikan oada bebda seperti motor, traktor, mesin dan lainnya.

Kelebihan Seiv Wrought Iron Paint

  • Cat besi dari Seiv ini bisa melindungi besi dari berbagai kondisi cuaca ekstrim.
  • Cat besi ini bisa bertahan lama dan tidak akan mudah pudar dalam cuaca ekstrim.
  • Cat besi ini akan membuat besi jadi anti karat dan bisa bertahan lama.
  • Cat ini bisa di aplikasikan pada benda seperti motor, traktor, mesin dan lain sebagainya.
  • Cat ini bisa di aplikasikan pada media berbahan kayu dan besi.

Kelemahan Seiv Wrought Iron Paint

  • Harga cat besi ini relatif cukup mahal.
  • Daya sebar dari cat besi ini relatif masih kurang luas.

Harga Seiv Wrought Iron Paint

Nama TokoHargaKet.
TokopediaRp 80.000.001 liter
BukalapakRp 88.000.001 liter
KedaicatRp 95.000.001 liter

8. Dulux V-Gloss Doff

Dulux V-Gloss Doff

Produk cat besi yang di keluarkan oleh Dulux adalah V-Gloss Doff. Cat besi yang di keluarkan oleh brand ternama dalam industri cat ini punya teknologi mutakhir bernama V active formula. Teknologi ini akan membuat daya sebar cat akan lebih luas dan mampu menutup seluruh bidang.

Selain itu, hasil akhir dari merk cat besi dan kayu ini juga sangat halus dan terlihat mengkilap. Akan sangat cocok di aplikasikan pada besi yang ada di dalam ruangan agar lebih terlihat indah saat di pandang. Produk cat dari Dulux ini lebih cocok untuk mewarnai besi interior di rumah Anda.

Kelebihan Dulux V-Gloss Doff

  • Produk cat ini bisa di aplikasikan dengan baik pada media berbahan kayu dan besi.
  • Cat besi anti karat ini memiliki daya sebar yang luas ini bisa menutupi seluruh bidang.
  • Hasil akhir dari cat besi ini sangat halus dan membuat besi jadi lebih mengkilap.
  • Produk cat ini sangat cocok di aplikasikan pada besi interior di rumah.
  • Harga cat besi ini relatif cukup terjangkau.

Kelemahan Dulux V-Gloss Doff

  • Kurang cocok di aplikasi pada besi atau media eksterior.
  • Produk ini tidak banyak memiliki varian kemasan yang bisa di pilih.

Harga Dulux V-Gloss Doff

Nama TokoHargaKet.
TokopediaRp 54.000.000.8 liter
BukalapakRp 55.000.000.8 liter
ShopeeRp 85.000.001 kg

Nah, itu tadi adalah beberapa daftar merk cat besi anti karat yang bagus dan awet. Dengan mengetahui setiap kelebihan dan kekurangan dari setiap produk. Tentu Anda tidak bingung lagi dalam memilih cat besi yang sesuai dengan kebutuhan Anda.

Baca juga: